Standar Obat Dan Peralatan P3K



Berikut adalah daftar obat-obatan yang biasanya ada dalam kotak/ tas P3K, tentu saja jumlahnya bisa disesuaikan dengan aktifitas kita. Bagi yang lebih banyak beraktifitas di luar ruang (berkemah, hiking, memancing, berlayar, dll) di sarankan untuk memenuhi standar obat dan peralatan ini:


Obat-obatan


Obat pelawan rasa sakit dan demam (Aspirin/ Antalgin/ Parasetamol)
  1.  Obat diare, mulas-mulas, dan sakit perut lainnya (New Diatabs/ Papaverin/ Trisulfa)
  2.  Norit
  3.  Oralit
  4.  Obat anti alergi (CTM/ Incidal)
  5. Obat pencegah nyeri lambung (Promag/ Milanta)
  6. Obat flu dan batuk
  7.  Alkohol 70%, Rivanol 1/1000, Boorwater
  8. Obat cuci hama/ Antiseptik (Mercuchrom/ Betadine)
  9. Obat tetes mata (Visine/ Rohto/ Insto)
  10. Salep mata mengandung antibiotika (Kemicetine eye zalf)
  11. Salep kulit mengandung antibiotika (Kloramfenikol Zalf)
  12. Salep luka bakar (Bioplacenton/ Levertraan)
  13. Obat gosok/ penghangat (Balsam/ Minyak Kayu Putih)
  14. Krim anti sinar matahari (Pabanox/ Sun Cream)
  15. Krim anti memar (Lasonil/ Thrombophob)
  16. Chlor Etyl Spray
  17. Bedak Salicyl               
  •   Peralatan   
  1. Buku petunjuk P3K dan Pengobatan
  2. Mitella (pembalut segitiga) minimal 2 buah
  3.  Verband ukuran 5 cm dan 10 cm
  4. Elastic verband 3 inci
  5. Kasa steril, kapas putih
  6. Sofratulla
  7. Plester/ tensoplast/ band aid
  8. Gunting, pinset, pisau lipat kecil
  9. Kotak/ Tas P3K (disesuaikan)